Our Story
26 September 2019, Tugu Pahlawan
Pertama kali kita bertemu setelah hanya bertegur sapa di social media semenjak awal tahun.
20 Oktober 2019, Sequence Coffee Shop
Karena begitu dekatnya, kami saling merasa cocok satu sama lain. Maka kami beranikan untuk mengungkapkan perasaan kami saat itu.
30 April 2023, Adila's House.
Setelah beberapa tahun kami saling kenal, semakin membuat kami yakin satu sama lain untuk melangkah lebih jauh. Sehingga kami yakinkan diri sampai di tahap pelamaran.